Visi, Misi, dan Tujuan
Program Studi Teknik Informatika
Universitas YARSI
Visi
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan, pengajaran, dan pembelajaran bertaraf internasional di bidang teknik informatika yang unggul, bermutu tinggi, dan berkarakteristik Islam melalui pengembangan kompetensi terutama di bidang e-Health.
- Meningkatkan kegiatan penelitian dan publikasi ilmiah yang unggul, bermutu tinggi, dan berkarakteristik Islam terutama di bidang e-Health.
- Meningkatkan peran serta dan kontribusi dalam memecahkan berbagai permasalahan dalam masyarakat, bangsa, dan negara dengan memanfaatkan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).
- Meningkatkan sumber daya dan tata kelola Program Studi yang baik.
Tujuan
- Menghasilkan lulusan yang berkarakteristik Islam yang mempunyai kompetensi di bidang Manajemen Data dan Informasi, Komputasional Cerdas, dan atau Jaringan Komputer dan Komunikasi.
- Menghasilkan lulusan berstandar internasional dengan memiliki sertifikat bertaraf internasional dan mampu berbahasa Inggris secara aktif.
- Menjadi pelopor penelitian di bidang e-Health guna memecahkan masalah lokal dan global.
- Membantu meningkatkan mutu hidup masyarakat yang lebih baik melalui pengabdian kepada masyarakat di bidang teknologi informasi.
Visi, Misi, dan Tujuan
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas YARSI
Visi
“Terwujudnya Fakultas Teknologi Informasi yang berkarakteristik Islam, terpandang, berwibawa, bermutu tinggi, dan mampu bersaing dalam fora nasional maupun internasional sehingga dapat mengantarkan Universitas YARSI menjadi kelompok 500 Universitas terbaik dunia di akhir tahun 2020”
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan, pengajaran, dan pembelajaran berkelas dunia di bidang teknologi informasi yang unggul, bermutu tinggi, dan berkarakteristik Islam melalui pengembangan kompetensi terutama di bidang informatika kesehatan (e-Health) dan perpustakaan digital (digital library).
- Meningkatkan jumlah penelitian dan publikasi ilmiah yang unggul, bermutu tinggi, dan berkarakteristik Islam terutama di bidang informatika kesehatan (e-Health) dan perpustakaan digital (digital library), untuk memecahkan berbagai permasalahan dalam masyarakat, bangsa, dan negara.
- Meningkatkan peran serta dan kontribusi dalam memecahkan berbagai permasalahan dalam masyarakat, bangsa, dan negara melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan memanfaatkan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).
Tujuan
- Menghasilkan lulusan yang berkarakter Islam dan profesional yang mempunyai kompetensi di bidang Manajemen Data dan Informasi, Komputasi Cerdas, dan atau Jaringan Komputer Komunikasi.
- Menjadi fakultas yang bereputasi dan bertata kelola baik (Good Faculty Governance).
- Menghasilkan penelitian yang berkualitas dan inovatif yang mendukung bidang kesehatan (e-Health) dan perpustakaan digital (digital library).
- Menghasilkan publikasi ilmiah dan paten bereputasi nasional dan internasional melalui penelitian dan kerjasama dalam skala lokal, nasional, maupun global.
- Menjadikan fakultas yang dapat membantu meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat.
- Koordinator: 1402014067 MUHAMAD REZA SHAHENSHA
- Koordinator: 1402014138 KAMALUDIN
- Koordinator: 1402014009 AHMAD ALIF GHUFRON SYAIFUDDIN
- Koordinator: 1402014057 JOKO SUPRIYONO
- Koordinator: 1402014063 MUH ANGGA DEWAN PRATAMA
- Koordinator: 1402014041 EVI DAMAYANTI FIRDAUS
- Koordinator: 1402014122 TAUFIK RISKYANTO
- Koordinator: 1402014100 REZA ARIEF WIYARTA
- Koordinator: 1402014046 FAUZAN RIFA-I
- Koordinator: 1402014081 MUTIA KENTUAH NIEATE
- Koordinator: 1402014072 MUHAMMAD FAJAR FIRMANSYAH
- Koordinator: 1402014017 ANDICHA GUNDALA RACHMATULLOH PUTRA
- Koordinator: 1402013042 IMAMI ARIFIN
- Koordinator: 531141113025 Nova Eka Diana
- Koordinator: 1402012043 IKRIMA HANANA ULFA