- Mata kuliah ini berisi pembahasan tentang : Konsep Dasar dan Urgensi Mempelajari Interaksi Manusia dan Komputer, Perancangan Sistem Interaksi (Usability, Task Analysis, Mental Model, Model View Controller, Graphic Design Principles), Implementasi Sistem Interaksi (prototyping, Dialog, error handling), dan Evaluasi Sistem Interaksi (Evaluasi Heuristik, Evaluasi Prediktif, Evaluasi Empirik).
- Mata kuliah ini berisi pembahasan tentang : Konsep dasar data mining, Data Warehouse dan OLAP untuk Data Mining, Data Preprocessing, classification, clustering, association rules, web mining, spatial mining, temporal mining, dan sejumlah penerapan Data Mining.